Fikri (Richard Kevin), pakar desain, jatuh cinta pada Fisha (Dewi Sandra), mahasiswa pascasarjana di Yogyakarta. Kisah ini bermula saat Fikri diminta menjadi pembimbing proyek akhir Fisha. Sementara itu, sahabat Fisha, Hamzah (Morgan Oey), sudah lama menaruh hati pada Fisha. Bahkan ibu Fisha (Ayu Diah Pasha) dan Weni (Adhitya Putri), sahabat Fisha, merestui kedekatan mereka. Namun, Fisha menganggap Hamza sebagai saudaranya.
Oleh:
Diposting pada:
Dilihat:3
Genre: Drama
Kualitas: WEB-DL
Tahun: 2015
Durasi: 119 Min
Negara:Indonesia
Rilis:
Bahasa:Bahasa indonesia
Direksi:Hestu Saputra